Assamu'alaikum Wr.Wb
Pendahuluan :
Halo teman-teman gimana kabarnya?, pastinya kalian semua baik-baik bukan. Nah teman-teman pada kesempatan hari ini saya akan memberikan pembahasan materi mengenai konfigurasi OSPF pada mikrotik,langsung saja simak langkah-langkah di bawah ini.
Latar Belakang :
Latar Belakang :
Pada routing OSPF pada mikrotik ini berlatar belakang bahwa routing OSPF ini digunakan untuk memanagement jaringan yang berskala sangat besar, oleh karena itu OSPF ini dapat mempermudah penambahan informasi routing dan dapat juga untuk meminimalisir kesalahan distribusi informasi routing, maka routing OSPF tersebut bisa menjadi sebuah solusi.
Pengertian :
Pengertian :
OSPF (Open Shortest Path First) merupakan sebuah protokol routing otomatis (Dynamic Routing) yang dapat menjaga, mengatur dan bahkan medistribusikan informasi routing antar network mengikuti setiap perubahan jaringan secara dinamis.
Maksud dan Tujuan :
Agar kita mengetahui dan memahami konfigurasi OSPF pada Mikrotik.
Hasil yang Diharapkan :
Hasil yang Diharapkan :
Mampu melakukan konfigurasi routing OSPF tersebut.
Alat dan Bahan :
Alat dan Bahan :
2 buah laptop
2 buah mikrotik
Kabel UTP
Software Winbox
Waktu Kegiatan :
2 buah mikrotik
Kabel UTP
Software Winbox
Waktu Kegiatan :
Hari :Rabu
TGL : 24 April 2019
Pembahasan :
Pada penjelasan OSPF kemarin sudah saya jelaskan jika belum baca silahkan bisa baca DISINI, Kali ini langsung kita mulai saja ya konfigurasi routing OSPF.
1. Pertama kita buat topologi yang akan kita routing, agar nantinya kita jelas ketika melakukan konfigurasi.
TGL : 24 April 2019
Pembahasan :
Pada penjelasan OSPF kemarin sudah saya jelaskan jika belum baca silahkan bisa baca DISINI, Kali ini langsung kita mulai saja ya konfigurasi routing OSPF.
1. Pertama kita buat topologi yang akan kita routing, agar nantinya kita jelas ketika melakukan konfigurasi.
2. Kedua kita hubungkan kabel UTP ke masing-masing laptop pada setiap router sesuai apa topologi yang telah kita buat, setelah selesai kita langsung buka winbox kita.
3. Langkah ketiga ini kita masukan alamat IP untuk setiap interfaces ethernet pada mikrotik yang akan kita gunakan. Dengan cara klik menu "IP =>Address=> add (+)", kemudian jika kita sudah membuatnya jangan lupa klik "Apply lalu Ok".
#Router Mahfud
#Router Imam
4. Keempat ini kita sekarang menuju menu "Routing=> OSPF => Network => add (+)". Setelah itu kita masukan network address dari setiap masing-masing router, network yang dimasukkan yaitu dari Router Mahfud ke Router Imam dan dari Router ke laptop kita kemudian kita "Apply lalu Ok".
#Router Mahfud
#Router Imam
5. Selanjutnya pada langkah kelima ini kita bukak pada tab menu "Interface" di menu "OSPF", setelah itu kita lihat apakah interface yang kita konfigurasi dengan OSPF dapat berjalan atau belum. Maka jika kita berhasil akan muncul simbol D (Dynamic) seperti gambar di bawah ini.
#Router Mahfud
#Router Imam
6. Keenam ini kita lakukan konfigurasi "DHCP Server" pada interface yang dari router yang mengarah ke laptop kita, saya dan teman saya ini memakai "ethernet 2". Mengapa harus di DHCP Server?, agar setiap laptop kita dapat alamat IP secara DHCP dari router yang terhubung dengannya. Untuk melakukannya kita klik "Next" hingga selesai, seperti gambar berikut.
#Router Mahfud
#Router Imam
7. Selanjutnya setelah kita lakukan DHCP Server maka kita waktu melihat routing OSPF kita sudah jadi apa belum, untuk mengeceknya kita silahkan klik pada menu "IP=>Routers". Jika routing OSPF kita betul maka akan ada 3 list, yang dimana salah satunya kita lihat ada huruf "DAo (Dynamic Active ospf)", seperti gambar berikut ini.
#Router Mahfud
#Router Imam
8. Sekarang pada langkah kedelapan ini kita konekkan laptop kita ke wired yang DHCP, seperti berikut ini.
9. Kesembilan ini kita mengecek apakah laptop kita sudah mendapatkan alamat IP DHCP dari router apa belum, caranya mengecek alamat ip dengan perintah "ifconfig", seperti gambar di bawah ini.
#Router Mahfud
#Router Imam
10. Langkah terakhir ini kita lakukan tes ping antar laptop, jika kita berhasil maka akan muncul pesan "ICMP" repply, seperti gambar dibawah ini.
#Router Mahfud
#Router Imam
-
Kesimpulan :
Kesimpulan :
Jadi dengan routing OSPF ini termasuk kedalam dynamic routers, sehingga routing OSPF dapat memberikan kemudahan bagi kita semua semisal memiliki jaringan yang berskala kecil maupun besar.
Referensi :
Referensi :
Ebook MTCNA-2012.pdf
Penutup :
Sekian yang dapat saya sampaikan teman-teman, semoga pada pembahasan materi konfigurasi routing OSPF ini dapat bermanfaat bagi kita semua.
Terima Kasih.
Penutup :
Sekian yang dapat saya sampaikan teman-teman, semoga pada pembahasan materi konfigurasi routing OSPF ini dapat bermanfaat bagi kita semua.
Terima Kasih.
Wassamu'alaikum Wr.Wb
0 komentar:
Post a Comment